Universitas Katolik Santo Thomas Sumatera Utara disingkat UNIKA Santo Thomas didirikan pada tahun 1984 di Jl. S. Parman 107, Medan. Pada dekade pertama, pertumbuhan dan perkembangan UNIKA sangat pesat sehingga dibutuhkan lokasi kampus baru yang lebih luas. Pada tahun 1994, kampus baru di Tanjung Sari Medan diresmikan dan seluruh kegiatan Pengajaran, Penelitian dan Pengabdian Masyarakat dipusatkan dan dirancang di kampus Tanjung Sari. Untuk Fakultas Filsafat dibuka kampus baru di Pematang Siantar, tepatnya di Sinaksak yang sekaligus merupakan tempat untuk pendidikan calon imam Katolik.
Senin, 31 Mei 2021 pukul 09.00 sd 12.30 WIB, Unika Medan adakan penandatangan MoU dan MoA dengan pendampingan peternak ikan mas Desa Sibirubiru di Aula...Read More
Kamis, 27 Mei 2021, pukul 11.00 sd 12.30 WIB, Rektor Unika Santo Thomas Prof. Sihol Situngkir didampingi oleh wakil rektor I sd IV menerima kedatangan...Read More
Selasa, 18 Mei 2021 pukul 09.00 sd 12.00 WIB, Rektor berserta wakil rektor adakan rapat koordinasi dengan para Kepala lembaga yakni: LPM, LPPM, dan LPSI...Read More
Senin, 17 Mei 2021 pukul 13.00 sd 16.00 WIB berlangsung Webinar International Conference on Artificial Intelligence. Tema webinar ini adalah “Empowerment of Human Resources &...Read More
Pelantikan Ketua Lembaga Penjamin Mutu (LPM), Lembaga Penelitian dan Pengabdian Pada Masyarakat (LPPM), Lembaga Pengembangan Sistem Informasi (LPSI) dan Center of Skills Unika Santo Thomas...Read More
Jumat, 7 Mei 2021 pukul 09.15 sd 17.00 WIB, Prof. Manihar Situmorang, M.Sc.,P.hD selaku Wakil Rektor IV Unimed yang telah menerbitkan Publikasi Ilmiah di 15...Read More
Rabu, 28 April 2021 Universitas Katolik Santo Thomas melaksanakan penandatanganan MOU Nota Kesepahaman tentang kerjasama dibidang Tri Dharma Perguruan Tinggi di kampus Universitas Trisakti, gedung...Read More
Kamis, 29 April 2021 pukul 16.00 sd 18.15 WIB berlangsung kegiatan Sosialisasi Pembuatan dan Pemanfaatan Eco Enzy HIWANIKA dengan Eco Enzym MEBIDANG di Ruang Rapat...Read More